Kamis, 10 April 2014

Soal Laporan Keuangan Perusahaan Jasa

Saldo akhir dari suatu persamaan akuntansi per 31 Desember 2005 Perusahaan Jasa “Bachtiar” adalah sebagai berikut:

Nama Akun
Rp(000)
Sewa dibayar dimuka
750
Pendapatan servis pembersih
28.250
Biaya sewa
250
Biaya serba-serbi
750
Kas
8.750
Biaya perlengkapan pembersih
1.250
Utang usaha
2.500
Peralatan pembersih
11.000
Modal Bachtiar
15.400
Biaya listrik dan air
2.250
Kendaraan
19.250
Biaya gaji
1.750
Piutang usaha
850
Biaya penyusutan kendaraan
400
Prive Bachtiar
750
Wesel bayar
350
Akumulasi penyusutan kendaraan
2.500
Perlengkapan pembersih
1.000





















*) Persamaan dasar akuntansi diatas dalam (Rp) misalnya tercantum Kas 8.750 artinya saldo akun kas sebesar Rp8.750.000,00

Diminta:
1.       Buatlah laporan laba rugi
2.       Buatlah laporan perubahan modal
3.       Buatlah neraca




Tidak ada komentar:

Posting Komentar